Jumat, 16 Januari 2026

BeritaKategori: Berita

Wakil Bupati Lamandau Hadiri Rapat Koordinasi Pengendalian Inflasi Daerah Membahas Pertumbuhan Ekonomi Daerah Triwulan III Tahun 2025

Diterbitkan pada tanggal 11 November 2025

Nanga Bulik - Selasa (11/11), Wakil Bupati Lamandau menghadiri Rapat koordinasi bersama Kemendagri membahas langkah konkret pengendalian Inflasi di daerah tahun 2025, yang membahas tentang pertumbuhan ekonomi daerah triwulan III...

Baca Selengkapnya »

Bupati Lamandau Hadiri Rapat Paripurna 5 Masa Sidang I Tahun Sidang 2025/2026

Diterbitkan pada tanggal 11 November 2025

Nanga Bulik - Selasa (11/11) Bertempat di Ruang Rapat Paripurna DPRD Kab.Lamandau, Bupati Lamandau Rizky Aditya Putra hadiri Rapat Paripurna 5 Masa Sidang I Tahun Sidang 2025/2026. Turut hadir Wakil...

Baca Selengkapnya »

Bupati Lamandau Menutup Secara Resmi Festival Babukung Tahun 2025

Diterbitkan pada tanggal 10 November 2025

Nanga Bulik, Senin (10/11) – Bertempat di Alun-alun Kota Nanga Bulik, Bupati Lamandau secara resmi menutup rangkaian kegiatan Festival Babukung Tahun 2025. Acara penutupan ini turut dihadiri Wakil Bupati Lamandau,...

Baca Selengkapnya »

Pimpin Ziarah Hari Pahlawan, Bupati Lamandau Ajak Teladani Nilai Kepahlawanan

Diterbitkan pada tanggal 10 November 2025

Nanga Bulik – Senin (10/11), Bupati Lamandau Rizky Aditya Putra memimpin rangkaian kegiatan ziarah di Taman Makam Pahlawan Jalan Trans Kalimantan Km 13 Nanga Bulik, dalam rangka memperingati Hari Pahlawan...

Baca Selengkapnya »

Bupati Lamandau Pimpin Upacara Kenaikan Bendera Memperingati Hari Pahlawan 2025

Diterbitkan pada tanggal 10 November 2025

Nanga Bulik, Senin (10/11) - Bupati Lamandau, Rizky Aditya Putra, S.E., M.M., memimpin Upacara Kenaikan Bendera Memperingati Hari Pahlawan 2025. Turut hadir unsur Forkopimda, Sekretaris Daerah, Kepala OPD serta undangan...

Baca Selengkapnya »
© 2026 Website Resmi Sekretariat Daerah Kabupaten Lamandau | setda.lamandaukab.go.id