Kamis, 27 November 2025

BeritaKategori: Berita

Wakil Bupati Lamandau Hadiri Rakornas TPAKD 2025 di Jakarta, Dukung Pemerataan Akses Keuangan Daerah

Diterbitkan pada tanggal 10 Oktober 2025

Jakarta - Jum'at (10/10), Wakil Bupati Lamandau Abdul Hamid menghadiri Rapat Koordinasi Nasional Tim Percepatan Akses Keuangan Daerah (TPAKD) 2025 di Balai Kartini, Jakarta. Kegiatan ini mengusung tema "Memperkuat Ketahanan...

Baca Selengkapnya »

Pemkab Lamandau Hadiri Acara World Pharmacist Day 2025

Diterbitkan pada tanggal 10 Oktober 2025

Nanga Bulik, Jumat (10/10) - Bertempat di Bundaran Rusa, pada kesempatan ini Bupati Lamandau yang diwakili Asisten Bidang Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat menghadiri Acara World Pharmacist Day 2025. Turut hadir...

Baca Selengkapnya »

Wakil Bupati Lamandau Hadiri Penandatanganan Nota Kesepahaman bersama Universitas Terbuka Palangka Raya

Diterbitkan pada tanggal 09 Oktober 2025

Palangka Raya - Kamis (09/10), Wakil Bupati Lamandau Abdul Hamid, menghadiri Penandatanganan Nota Kesepahaman (MoU) bersama Universitas Terbuka Palangka Raya. Acara ini sekaligus dirangkai dengan Wisuda Daerah Universitas Terbuka (UT)...

Baca Selengkapnya »

Bupati Lamandau Hadiri Kunjungan Kerja Pangdam XXII/Tambun Bungai di Kodim 1017/Lamandau

Diterbitkan pada tanggal 08 Oktober 2025

Nanga Bulik - Rabu (08/10), Bupati Lamandau, Rizky Aditya Putra, menghadiri kegiatan Kunjungan Kerja Pangdam XXII/Tambun Bungai di Makodim 1017/Lamandau. Kehadiran Pangdam disambut dengan penuh kehangatan melalui upacara adat potong...

Baca Selengkapnya »

Wakil Bupati Lamandau Hadiri Peletakan Batu Pertama Pembangunan Pastoran Gereja Katolik Santo Petrus Sungai Buluh

Diterbitkan pada tanggal 07 Oktober 2025

‎Sungai Buluh, Selasa (07/10) Wakil Bupati Lamandau menghadiri sekaligus melakukan peletakan batu pertama Pastoran Gereja Katolik Santo Petrus Sungai Buluh Paroki Raja Semesta Alam Nanga Bulik. Turut hadir Kepala Diskominfosandi...

Baca Selengkapnya »
© 2025 Website Resmi Sekretariat Daerah Kabupaten Lamandau | setda.lamandaukab.go.id