Kamis, 21 November 2024

Bulan: Juli 2015

Pawai Obor Ramaikan Penutupan Pekan Raya Ramadhan Ceria II

Diterbitkan pada tanggal 08 Juli 2015

Nanga Bulik – Ribuan masyarakat Nanga Bulik, Kabupaten Lamandau berbondong-bondong mengikuti pawai obor yang merupakan puncak acara Pekan Raya Ramadhan Ceria II. Wakil Bupati Lamandau, Drs. H. Sugiyarto, M.A.P melepas...

Baca Selengkapnya »

Bamboo Rafting Meriahkan Ritual Adat Bebantan Laman

Diterbitkan pada tanggal 05 Juli 2015

Nanga Bulik – Guna memeriahkan kegiatan ritual adat Bebantan Laman (bersih-bersih kampung) tahun 2015, Dinas Pariwisata Seni dan Budaya (Disparsenibud) Kabupaten Lamandau mengadakan lomba susur sungai menggunakan rakit (Bamboo Rafting),...

Baca Selengkapnya »

Bupati Apresiasi Kegiatan Pekan Ramadhan Ceria

Diterbitkan pada tanggal 03 Juli 2015

Nanga Bulik – Bupati Lamandau mengapresiasi dengan diadakannya Pekan Ramandhan Ceria karena melibatkan berbagai kalangan, dari anak-anak hingga orang dewasa dalam menjunjung tinggi nilai-nilai keagamaan. Hal tersebut diungkapkan Bupati Lamandau,...

Baca Selengkapnya »

Hari Jadi Ke-76, Kecamatan Bulik Gelar Buka Puasa Bersama

Diterbitkan pada tanggal 01 Juli 2015

Nanga Bulik – Kecamatan Bulik Kabupaten Lamandau, Selasa (30/6) kemarin mengadakan syukuran dan buka puasa bersama untuk memperingati hari jadi kecamatan ke-76 di Gedung Sembaga Mas, Nanga Bulik. “Diusia ke-76...

Baca Selengkapnya »
© 2024 Website Resmi Sekretariat Daerah Kabupaten Lamandau | setda.lamandaukab.go.id